ImageSedekah Subuh
Image

Sedekah Subuh

Rp 2.355.625 dan masih terus dikumpulkan
92 Donatur ∞ hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Sedekah adalah salah satu bentuk amal kebaikan yang familiar di kalangan umat islam, sedekah sendiri merupakan amalan yang mengundang berkah Allah SWT. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya firman dalam Al-Qur’an yang menyebutkan tentang sedekah, diantaranya Al-Baqarah ayat 261.

Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang dia kehendaki. Dan Allah maha luas (karunia-Nya) lagi maha mengetahui. (Al-Baqarah: 261)

Tahukah Sahabat diantara waktu yang ada, waktu subuh adalah waktu paling istimewa untuk sedekah.

Kenapa waktu subuh? Karena saat subuh turun dua malaikat yang mendoakan kita.

Makna hadist tersebut adalah setiap subuh akan turun malaikat mendoakan kita supaya rezeki kita berlimpah dan berkah, sedangkan malaikat lainnya mendoakan keburukkan untuk kita karena tidak mau bersedekah. Naudzubillah…

Keutamaan lain bersedekah adalah:

Lantas bagaimana cara bersedekah subuh?

Sedekah subuh bisa dilakukan dimanapun dan dalam bentuk apapun, seperti berdzikir, berbagi makanan, mengajak berbuat kebaikan, atau berupa uang. Nominalnya tidak harus besar, Allah lebih mencintai amalan yang sedikit tapi rutin.

Setelah salat subuh, kita bisa langsung sedekah di kotak amal masjid atau kencleng pribadi yang dikhususkan untuk sedekah subuh. Lalu dengan niat sungguh-sungguh kita minta apa yang jadi hajat khusus kita, semisal:

“Ya Allah… dengan sedekah ini, aku ingin diberi kesehatan dan dilancarkan rezekinya”

Sedekah di waktu subuh jadi sangat berbeda dengan waktu lainnya karena ketika subuh biasanya sebagian orang masih tertidur, hingga saat kita berdoa malaikat langsung menyampaikan doa ‘orang-orang terpilih’ seperti kita.

Maka dari itu, yuk kita mulai sedekah subuh! Semoga Allah menjawab semua doa-doa kita...

Ayo sahabat berbagi di sedekah subuh bersama Tevis Foundation.. Caranya:

  1. Klik tombol “DONASI SEKARANG”
  2. Masukkan nominal donasi
  3. Pilih metode pembayaran dan transfer ke no. rekening yang tertera. 

Tidak hanya berdonasi, teman-teman juga bisa membantu dengan cara menyebarkan halaman galang dana ini ke orang-orang terdekat agar semakin banyak orang yang ikut membantu. Insya Allah,  pahala jariyah menanti kita.. :)

  • April, 14 2022

    Campaign is published

Rita Yunita3 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 30.211
Siti jubaedah5 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.160
Hamba Allah5 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 50.140
. 6 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 2.027
. 6 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 2.077

Fundraiser

Belum ada Fundraiser

Mari jadi Fundraiser dan berikan manfaat bagi program ini.

Doa-doa orang baik (25)

Rita Yunita3 bulan yang lalu
Semoga Tevis semakin banyak membantu ummat,Allah limpahkan pertolongan nya dalam menjalankan setiap progam-programnya
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Hamba Allah5 bulan yang lalu
Ya allah tolong berikan petunjuk bagi saya untuk dapat berkuliah di PTN yang saya inginkan melalui jalur snbt dan semoga allah meridhai hasil pengumuman snbt
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
. 6 bulan yang lalu
Semoga Allah menjadikan saya orang yang bertakwa
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
. 6 bulan yang lalu
Semoga Allah memberikan kesehatan untuk saya
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
. 7 bulan yang lalu
Semoga Allah menjadikan saya orang yang bertakwa
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bagikan melalui:
✕ Close